Babinsa Koramil 1428-04/Pana, Dampingi Bidan Posyandu, Wujudkan Balita Sehat Bebas Stunting.

    Babinsa Koramil 1428-04/Pana, Dampingi Bidan Posyandu, Wujudkan Balita Sehat Bebas Stunting.

    Mamasa - Dalam upaya mewujudkan generasi dan balita sehat, Babinsa Koramil 04 Pana Kodim 1428/Mamasa, Serda Suliadin melaksanakan pendampingan Posyandu yang di laksanakan di Kelurahan Pana, Kec. Pana, Kab. Mamasa, Selasa (11/4/2023).

    Kegiatan Posyandu yang rutin dilaksanakan setiap bulannya bertujuan untuk mengetahui tingkat pertumbuhan serta perkembangan Balita, baik dari segi berat badan, tinggi badan maupun lingkar kepala selain itu untuk mencegah terjadinya stunting pada Balita.

    Posyandu tersebut dilaksanakan Bidan Desa oleh Ibu Mariabungan, A.Md.K yang di bantu oleh Ibu Tresia Patu, S.tr. Keb dari PKM Pana dan kader Posyandu yang ada di Kelurahan, dalam kegiatan Posyandu yang dilaksanakan pada saat ini, para balita yang sudah dilakukan pengukuran maupun penimbangan berat badan balita selanjutnya diberikan makanan tambahan.

    Sementara itu Serda Suliadin  selaku  Babinsa mengatakan, “Adanya Posyandu di setiap Desa atau Kelurahan diharapkan mampu mengatasi masalah kesehatan   sampai ke lapisan paling bawah, baik tentang kesehatan, Balita maupun menurunkan  Angka Kematian Bayi (AKB).

    Semoga dengan Posyandu akan selalu terwujud Balita yang sehat dan kuat sesuai  program   pemerintah, karena Balita merupakan  cikal bakal yang  kelak tumbuh dewasa dan akan menjadi generasi penerus." Imbuh Babinsa.

    mamasa
    Darma

    Darma

    Artikel Sebelumnya

    Wujudkan kepedulian antar sesama, Dandim...

    Artikel Berikutnya

    Wujud perhatian dan kepedulian TNI terhadap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa
    Tingkatkan Sinergitas TNI - POLRI Danrem 142/Tatag Jalin Silaturahmi ke Polda Sulbar
    Dorong Ketahanan Pangan Di Pegunungan, Babinsa Kodim 1402/Polman Tanam Padi Ladang Di Pegunungan
    Wakili Danrem, Kasiren Korem 142/Tatag hadiri Bintek Keluarga Berintegritas
    Polres Mamasa memberikan kejutan ke Kodim 1428/Mamasa dengan membawa nasi tumpeng sebagai kado HUT TNI
    Dandim 1428/Mamasa menghadiri Pembukaan kembali Pasar Rakyat dan pemberian Bantuan Sosial ke Gereja Toraja Mamasa Jemaat Osma
    Sub Panda Mamuju Laksanakan Pemeriksaan Administrasi Seleksi Penerimaan Calon Tamtama PK TNI AD Gelombang II Tahun 2023
    Dandim 1418/Mamuju bersama Forkopimda Kab. Mamuju Gelar Rapat Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting
    Tingkatkan Sinergitas TNI - POLRI Danrem 142/Tatag Jalin Silaturahmi ke Polda Sulbar
    14 Orang Calon Taruna Akmil TNI AD Sub Panda Mamuju, Laksanakan Pemeriksaan Kesehatan
    *Pangdam XIV/Hsn Berangkatkan Kontingen Pencak Silat Hasanuddin Piala Kasad 2023 : Seorang Pesilat Tidak Akan Gentar Menghadapi Lawan*
    Secara Virtual, Kodim 1418/Mamuju Laksanakan Sujud Syukur, Berzikir, dan Bersholawat Akbar Yang di selenggarakan oleh yang digelar oleh Kodam XIV/Hasanuddin
    Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Marano 2023, Korem 142/Tatag dukung pengamanan Nataru
    Babinsa Kodim 1402/Polman Lakukan Pendampingan Stunting
    Babinsa Koramil Bambalamotu Dampingi Koorsek Bawaslu Penertiban APK dan APS
    Sidang Parade Panerimaan Calon Tamtama PK TNI AD Gel. I TA. 2023 Sub Panda Mamuju hari ini dilaksanakan di Korem 142/Tatag

    Ikuti Kami